- Back to Home »
- Perencanaan bisnis »
- Perencanaan bisnis
Posted by : Febbriyana awalludin bagen
Kamis, 10 Januari 2013
Perencanaan bisnis adalah pembahasan tertulis yang menguraikan hal-hal yang mendasari pertimbangan pendirian bisnis / usaha dan yang berkaitan dengan pendirian bisnis tersebut, yang mempunyai tujuan dasar : kenapa bisnis ini dilakukan, bagaimana melakukannya, faktor-faktor apa yang menunjang bisnis ini berhasil, dll.
Jadi inti dari suatu perencanaan bisnis adalah penghubung antara ide dan kenyataan artinya bagaimana ide diwujudkan menjadi kenyataan dengan mengetahui faktor-faktor yang menjadi pemicu keberhasilan dan kegaagalan suatu bisnis.
Tentunya kalau ini dibahas satu-persatu akan sangat panjang, namun demikian berikut kami sampaikan hal-hal yang perlu di ingat :
- Tuliskan perencanaan bisnis secara singkat, padat dan jelas.
- Buat perencanaan bisnis yang mudah dipahami.
- Berorientasi pada keadaan masa yang akan datang.
- Jangan terlalu bermuluk-muluk
- Tuliskan resiko-resiko yang mungkin dihadapi.
- Tunjukkan bukti-bukti yang akurat dalam menyusun argumentasi dan perhitungan.
- Tulisan harus fokus, jangan melenceng kemana-mana.
- Identifikasikan dengan jelas pasar dan konsumen.
1.
CONTOH PERENCANAAN BISNIS KATERING
Latar belakang
Pada saat ini banyak orang yang ingin membuat acara atau kegiatan secara simpel dan efisien. Contohnya dalam hal penyiapan makanan dan hidangan. Biasanya mereka lebih memilih untuk memesan makanan daripada membuatnya sendiri dengan alasan pertimbangan waktu dan tenaga walaupun memang sedikit mahal. Dari pemikiran inilah kami mempunyai ide untuk membuat bisnis katering makanan.
Pada saat ini banyak orang yang ingin membuat acara atau kegiatan secara simpel dan efisien. Contohnya dalam hal penyiapan makanan dan hidangan. Biasanya mereka lebih memilih untuk memesan makanan daripada membuatnya sendiri dengan alasan pertimbangan waktu dan tenaga walaupun memang sedikit mahal. Dari pemikiran inilah kami mempunyai ide untuk membuat bisnis katering makanan.
A.
Aspek manajemen
Bisnis ini dimiliki bersama dengan sistem bagi modal
Bisnis ini dikelola secara bersama-sama dan tiap orang mempunyai tugas masing-masing, misalkan dari 5 orang
3 orang bertugas membuat masakan dan penyajiannya
2 orang bertugas mencari bahan masakan, mengantar pesanan dan melakukan perekrutan tenaga kerja apabila membutuhkan.
Bisnis ini dimiliki bersama dengan sistem bagi modal
Bisnis ini dikelola secara bersama-sama dan tiap orang mempunyai tugas masing-masing, misalkan dari 5 orang
3 orang bertugas membuat masakan dan penyajiannya
2 orang bertugas mencari bahan masakan, mengantar pesanan dan melakukan perekrutan tenaga kerja apabila membutuhkan.
b) Konsep pemasaran
c) Produk dan
penetapan Harga
C. Aspek Operasional
Masalah-masalah teknis yang menyangkut seluk beluk pekerjaan perlu dipersiapkan rapi. Mulai menghitung kemampuan diri, keterampilan yang dimiliki yang menyangkut bidang pekerjaan itu
Masalah-masalah teknis yang menyangkut seluk beluk pekerjaan perlu dipersiapkan rapi. Mulai menghitung kemampuan diri, keterampilan yang dimiliki yang menyangkut bidang pekerjaan itu
D. Kiat-Kiat Pengelolaan
Usaha Katering
Punya visi dan
rencana yang matang
E. Aspek Keuangan
Salam Kenal
BalasHapusMba, Bisa ngga dibuatkan contoh perencanaan dan perhitungan bisnis jual beli mobil bekas skala showroom dengan investasi sekitar Rp. 1 M, dengan catatan mobil bekas yang kita tuju adalah untuk pasar menengah, seperti Avansa, Taruna, atau jenis sedan dg harga beli dibawah 75 jt.
Terima kasih